Bikin rambut bersih dan antigatal, begini trik melakukan eksfoliasi ketombe pakai 3 bahan dapur
Brilio.net - Ketombe adalah masalah pada rambut dan kulit kepala yang dapat mengganggu penampilan. Penyebab ketombe sangat beragam, mulai dari faktor usia sampai stres. Ketombe adalah suatu kondisi kulit yang ditandai dengan pengelupasan kulit pada kulit kepala. Gejala ketombe yang mudah dikenali adalah adanya serpihan kulit kepala yang menyebar di rambut hingga sampai berjatuhan ke area bahu. Biasanya, ketombe juga disertai dengan rasa gatal pada kulit kepala.
Meski tidak menular, kehadiran ketombe bisa menimbulkan rasa tidak nyaman. Kondisi ini pun sebenarnya tidak membahayakan kesehatan. Namun, keberadaannya dapat memengaruhi kepercayaan diri seseorang.
-
Kembali bersih dan berkilau, begini cara atasi ketombe cuma pakai 2 bahan dapur Eksfoliasi kulit kepala bisa dibikin dengan memanfaatkan bahan dapur yang dijual di pasar
-
Bantu atasi gatal dan lepek, begini trik menghilangkan ketombe membandel pakai 4 bahan dapur Selain rajin membersihkan rambut dengan keramas, mencegah ketombe juga didukung dengan rutin menggunakan produk hair care lainnya.
-
Bukan dengan gula pasir, begini trik eksfoliasi kulit kepala agar bebas ketombe pakai 2 jenis minyak Salah satu manfaat eksfoliasi kulit kepala sendiri adalah membantu mengangkat sel kulit mati.
Pada kasus yang parah, ketombe dapat menyebabkan kerontokan rambut bila tidak segera diobati. Perlu diingat bahwa kondisi ini tidak berhubungan dengan cara merawat rambut. Namun, jumlah serpihan kulit mati dapat dikurangi dengan rutin keramas.
Untungnya sekarang banyak merek sampo antiketombe di pasaran yang bisa didapatkan dengan mudah. Jenisnya pun beragam, mulai dari shampo medicated hingga sampo khusus untuk hijab. Nah, cek rekomendasi di bawah ini untuk mendapatkan sampo antiketombe dengan mudah di marketplace.
Recommended Article
- 9 Rekomendasi sampo untuk kulit kepala gatal harga mulai Rp 15 ribu, bikin rambut lebih sehat
- Rambut antigatal, begini trik atasi ketombe kering hanya pakai 1 bahan sayuran
- 10 Cara menghilangkan ketombe dengan lidah buaya, mudah & ampuh
- 7 Manfaat kayu manis untuk rambut, atasi masalah ketombe
- 9 Penyebab ketombe beserta cara alami mengatasinya, mudah dan aman