Mengurangi kerontokan dan kebotakan, begini trik melebatkan rambut hanya pakai 1 jenis daun

23 April 2023 09:45 WIB

Brilio.net - Kerontokan dan kebotakan merupakan permasalahan yang sering dialami sebagian besar orang. Tentunya kedua permasalahan rambut ini membuat siapapun merasa terganggu dan tidak nyaman. Terlebih lagi ketika rambut menjadi botak. Tentu saja segala cara dicoba agar penampilan rambut menjadi lebih menarik dan lebat.

Kerontokan dan kebotakan disebabkan beberapa faktor, genetik, usia, perubahan hormon, kondisi medis, stres, kekurangan gizi, dan penggunaan produk hair care yang tidak cocok. Untuk itu, kamu bisa mengatasi kerontokan dan kebotakan ini dengan menggunakan hair mask.

Untuk produk lokal yang bisa mengatasi permasalahan rambut rontok, kamu dapat mencoba masker rambut Sensatia Botanicals Argan & Tamarind Revitalizing Hair Mask. Masker rambut dari Sensatia Botanicals ini mengandung beragam bahan alami yang bisa menutrisi rambut hingga akar-akarnya.

Kandungan minyak argan di dalamnya kaya akan kandungan gitonutrien dan vitamin yang dapat mencegah kerusakan sekaligus kerontokan rambut, sehingga masalah rambut rontok pun tertangani. Sementara kandungan tamarin dalam masker rambut rontok ini bisa membantu merawat kulit kepala dan merangsang pertumbuhan rambut baru. Kandungan bahan alami lainnya yang terdapat pada masker ini yaitu aloe vera, shea butter, wild honey, meadowfoam seed, coconut, avocado, extra virgin olive. Klik di bawah ini untuk membeli produknya.

 

(brl/ola)