Bikin cerah dan awet muda, begini cara memutihkan wajah hanya pakai 3 bahan makanan
Brilio.net - Kulit putih dan awet muda adalah aset yang diinginkan oleh kebanyakan orang, khususnya para wanita. Memutihkan wajah bukan berarti mengubah warna kulit, tetapi maksudnya adalah mencerahkan kulit agar tidak terlihat kusam. Kekusaman tersebut yang membuat kulit tampak lebih gelap dari biasanya.
Banyak faktor yang menyebabkan kulit menjadi kusam, salah satunya adalah sel kulit mati yang menumpuk. Faktor lain seperti paparan sinar matahari juga dapat membuat kulit gelap karena saat terpapar, kulit melepaskan melanin.
-
8 Manfaat masker buah naga untuk wajah dan cara membuatnya Buah naga memiliki kandungan vitamin C, vitamin E, dan antioksidan yang mampu menutrisi kulit.
-
Bebas kusam tanpa perawatan mahal, ini trik memutihkan wajah secara alami pakai 1 jenis buah-buahan Gunakan masker pemutih wajah ini secara rutin 2-3 kali dalam seminggu.
-
9 Rahasia wajah glowing dengan bahan alami, mudah dibuat Biasanya masalah wajah timbul karena stres, kurang tidur, pola hidup yang tidak sehat, dan juga faktor usia.
Kebanyakan orang ingin memiliki kulit wajah yang cerah, bersih, dan segar, dengan cara cepat dan instan. Caranya adalah dengan memakai produk kecantikan seperti sabun wajah, pelembap wajah, alas bedak, dan bedak. Namun apakah produk kecantikan itu benar-benar aman bagi kulit wajah kamu?
Salah satu produk kecantikan yang kerap digunakan untuk mencerahkan wajah yakni sheet mask. Penggunaan sheet mask yang praktis dan mudah, menjadikan masker ini sebagai favorit untuk perawatan kulit wajah. Selain itu, varian dari sheet mask juga banyak dan bisa disesuaikan dengan kebutuhan kulit. Nah, kalau kamu mau mencoba memakainya, cek rekomendasi di bawah ini.
Recommended Article
- Cara membuat sheet mask untuk kecilkan pori-pori ini cuma butuh 2 bahan dapur, wajah bebas kilau
- Bikin segar dan glowing, ini cara mengatasi wajah kusam pakai face mist dari 1 jenis kulit buah
- Hanya butuh 1 jenis buah, begini trik membuat clarifying face mask untuk bantu haluskan wajah
- Trik bikin face roller sendiri untuk melembapkan kulit, cukup gunakan 1 alat
- Auto jadi cerah, begini cara mudah membuat facial wash untuk kulit berjerawat cuma pakai 2 bahan dapur