10 Rekomendasi produk makeup Focallure harga di bawah Rp 100 ribu, hasil natural dan manis di wajah

10 Rekomendasi produk makeup Focallure harga di bawah Rp 100 ribu, hasil natural dan manis di wajah

Brilio.net - Perkembangan dunia industri makeup di Indonesia memang semakin merebak. Berbagai brand berlomba-lomba menciptakan produk makeup terbaru dengan kualitas yang baik namun tetap dengan harga yang aman di kantong pelajar. Perkembangan ini juga tentunya dimulai dan dipengaruhi dari makeup brand luar negeri seperti USA, Korea, Jepang, dan Tiongkok yang sering beredar di Indonesia.

Maka dari itu internasional makeup brand juga sampai saat ini masih banyak beredar bahkan selalu menciptakan berbagai varian baru yang dapat memenuhi kebutuhan makeup para wanita. Salah satunya seperti Focallure yang berasal dari Tiongkok.

Brand makeup yang berdiri pada 2014 ini memiliki kualitas produk yang baik dengan harga cukup terjangkau, sehingga banyak dipakai oleh masyarakat Indonesia. Kemasannya cukup sederhana namun mampu menarik mata serta memiliki beragam varian produk yang cocok untuk berbagai jenis kulit.

Selain harga dan kualitasnya, Focallure diminati banyak orang karena hadir dengan rangkaian produk makeup yang memenuhi kebutuhan pasar. Untuk diketahui, banyak masyarakat Indonesia yang masih menjadikan kecantikan orang Korea, Jepang, dan Tiongkok sebagai standar kecantikannya.

Makeup look dari negara Asia Timur cenderung menghasilkan warna dengan sentuhan natural ke arah peach dan pink. Makeup look ini memberikan kesan menggemaskan, terlebih dengan complexion yang membuat wajah menjadi lebih cerah. Untuk itu, Focallure yang berasal dari Tiongkok mampu memenuhi keinginan kaum hawa yang suka tampil dengan gaya makeup look ala Asia Timur.

Berikut briliobeauty.net rangkum dari berbagai sumber, Jumat (19/4), 10 rekomendasi produk makeup Focallure harga di bawah Rp 100 ribu, hasil natural dan manis di wajah.

Magang/Himmatul Ahsana

(brl/jad)

tags

Advertising
Advertising
STORIES